Lowongan Kerja PT Daikin Airconditioning Indonesia Bagi Lulusan SMASMK D3 S1 Apa Saja Syaratnya

POS-KUPANG.COM - Bagi kamu yang tertarik untuk bekerja di perusahaan swasta tepatnya PT Daikin Airconditioning Indonesia, maka simak informasi berikut ini 

PT Daikin Airconditioning Indonesia membuka lowongan kerja bagi lulusan SMA/SMK, D3 hingga S1.

Paling tidak ada 3 posisi pekerjaan yang ditawarkan bagi para kandidat, yakni Maintenance Sales, Service Administration dan Route Sales.

PT Daikin Airconditioning didirikan pada Juni 2012 dan menjadi bagian dari Daikin Global untuk menyediakan produk-produk berkualitas dunia dan melayani pasar Indonesia dengan beragam kebutuhan pelanggan.

Baca juga: Lowongan Kerja Bagi S1 Fresh Graduate dari PT Astra Otoparts Bulan Agustus, Syaratnya?

Saat ini PT Daikin Airconditioning Indonesia memiliki jaringan distribusi 13 cabang di kota Tangerang, Bekasi, Bandung, Semarang, Yogyakarta, Surabaya, Denpasar, Makassar, Palembang, Pekanbaru, Medan, Manado. PT Daikin Airconditioning Indonesia memiliki lebih dari 1.200 dealer dan lebih dari 500 titik service di Indonesia.

Dilansir dari laman daikin.co.id, Minggu (22/8/2021) berikut lowongan pekerjaan dan persyaratan yang dibutuhkan PT Daikin Airconditioning Indonesia.

Maintenance Sales

Deskripsi pekerjaan

Baca juga: Tiga Perusahaan Swasta Terkemuka Buka 10 Lowongan Kerja untuk Lulusan SMA/SMK,Kamukah Salah Satunya?

Melakukan survey ke customer untuk mendata model dan jumlah AC.

Membuat penawaran harga ke customer.

Related Posts

0 Response to "Lowongan Kerja PT Daikin Airconditioning Indonesia Bagi Lulusan SMASMK D3 S1 Apa Saja Syaratnya"

Post a Comment