Geger Bulus Raksasa di Klaten Hewan Apa Itu Ini Penjelasannya

VIVA â€" Bulus termasuk hewan jenis kura-kura bercangkang lunak. Bulus raksasa sempat menghebohkan warga Klaten beberapa waktu lalu. Bulus raksasa tersebut ditemukan oleh warga Dukuh Samber, Desa Sabranglor, Kecamatan Trucuk, Kabupaten Klaten, Jawa Tengah.

Bulus raksasa tersebut ditemukan di terowongan kuno buatan zaman Belanda pada Senin (6/9/2021) dini hari sekitar pukul 02.00 WIB. Saat ditemukan kondisi bulus sudah mati. Diketahui ukuran bulus raksasa itu memiliki Panjang sekitar 80 sentimeter, lebar 36 sentimeter dan berat mencapai 20 kilogram. 

Jenis hewan apa itu bulus?

Dikutip dari situs Kementeiran Kelautan dan Perikanan atau kkp.go.id, bulus atau labi-labi merupakan jenis kura-kura berpunggung (cangkang) lunak. Labi-labi ini merupakan anggota suku Trionychidae. Bulus ini disebut berpunggung lunak karena sebagian perisainya terdiri dari tulang rawan dan tempurung punggungnya (karapas) dilapisi oleh kulit tebal yang licin. 

Bulus Hidup di Mana?

Related Posts

0 Response to "Geger Bulus Raksasa di Klaten Hewan Apa Itu Ini Penjelasannya"

Post a Comment