Prediksi Line Up dan Head to Head AC Milan vs Lazio Kabar Baik Olivier Giroudbagi Rossoneri

TRIBUNKALTIM.CO - Simak prediksi line up dan head to head AC Milan vs Lazio yang akan digelar Minggu (12/92021).

Laga AC Milan vs Lazio pada laga pekan ketiga Serie A Liga Italia di Stadion San Siro, Milan, Italia, Ahad (12/9/2021) pukul 23.30 WIB.

Jelan laga AC Milan vs Lazio, ada kabar baik striker Olivier Giroud bagi Rossoneri.

Striker Olivier Giroud sudah dinyatakan negatif Covid-19 seusai menjalani tes terbaru.

Dengan demikian Olivier Giroud siap tampil melawan Lazio.

Diketahui, penyerang asal Perancis itu diketahui terjangkit virus Corona awal pekan lalu.

Setelah ketahuan terpapar Covid-19, Olivier Giroud langsung menjalani isolasi dalam pengawasan di rumahnya di Milan.

Baca juga: Update Liga Italia, PSG Goda AC Milan Lepas Kessie, Barter eks Bomber Inter plus Gelandang Argentina

Baca juga: Bursa Transfer Liga Italia, AC Milan dan AS Roma Rebutan Striker, Maldini Cari Pemain Label Bintang

Baca juga: Update Liga Italia, AC Milan & Liverpool Jajaki Opsi Tukar Pemain Bintang di Bursa Transfer Januari

Kabar terbaru, pernyataan dari manajemen klub menegaskan Olivier Giroud sudah negatif virus corona.

Seperti dikutip TribunKaltim.co dari Tribunnews.com di artikel yang berjudul Berita AC Milan, Giroud Sudah Negatif Covid, Bisa Main Lawan Lazio, Head to Head Milan Vs Lazio, Olivier Giroud akan segera menjalani pemeriksaan medis.

Hal ini sesuai dengan protokol Pemerintah Italia.

Selanjutnya, Olivier Giroud dapat kembali berlatih bersama skuad asuhan Stefano Pioli.

Related Posts

0 Response to "Prediksi Line Up dan Head to Head AC Milan vs Lazio Kabar Baik Olivier Giroudbagi Rossoneri"

Post a Comment